Prediksi Celtic FC Vs Atletico Madrid 26 Oktober 2023

Ligapetani.comPrediksi Celtic FC Vs Atletico Madrid. Atletico akan bertandang ke markas Celtic di Celtic Park untuk melakoni laga ke-3 Grup E Liga Champions 2023/24, Kamis (26/10/2023) pukul 02.00 WIB.

Atm saat ini memuncaki klasemen sementara Grup E dengan torehan 4 poin. Di laga pembuka Atm bermain imbang 1-1 melawan Lazio, lalu di laga kedua mampu memetik kemenangan atas Feyenoord dengan skor 3-2.

Atm sedang dalam performa yang sangat baik menjelang laga ini. Pekan lalu, Atm berhasil memetik kemenangan telak 3-0 di markas Celta Vigo dalam ajang La Liga. Itu merupakan kemenangan beruntun Atm dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi (M6 S0 K0).

Sementara itu, Celtic saat ini menempati posisi juru kunci klasemen sementara Grup E dengan belum meraih poin. Celtic di laga pembuka kalah dari Feyenoord dengan skor 0-2, lalu di laga kedua kalah dari Lazio dengan skor 1-2.

Celtic cukup percaya diri menatap laga ini. Pasalnya, Celtic mampu meraih kemenangan dalam 2 laga terakhirnya di ajang Premiership, yakni melawan Kilmarnock dengan skor 3-1 dan melawan Hearts FC dengan skor 4-1.

Atm dan Celtic baru bertemu 2 kali sejauh ini yakni dalam laga fase grup Liga Europa 2011/12 lalu. Pada pertemuan pertama Atm menang 2-0 atas Celtic di Estadio Vicente Calderón. Lalu, di pertemuan kedua Atm menang 1-0 atas Celtic di Celtic Park.

Prediksi Skor Celtic FC Vs Atletico Madrid

Dari segi kualitas, Atm tentu saja lebih diunggulkan atas Celtic.

Namun, Atm harus waspada mengingat Celtic cukup kuat ketika bermain di kandang sendiri.

Prediksi skor: Celtic FC 2-2 Atletico Madrid.

Lihat Juga: Prediksi PSG Vs AC Milan

Perkiraan Susunan Pemain Celtic FC Vs Atletico Madrid

Celtic FC (4-3-3): Joe Hart; Alistair Johnston, Cameron Carter-Vickers, Liam Scales, Greg Taylor; Matthew Oriley, Callum McGregor, Reo Hatate; Daizen Maeda, Kyogo Furuhashi, Luis Palma. Pelatih: Brendan Rodgers.

Kondisi pemain Celtic FC: Liel Abada (cedera), James McCarthy (cedera), Marco Tilio (cedera), Stephen Welsh (cedera), Maik Nawrocki (meragukan).

Atletico Madrid (3-5-2): Jan Oblak; Cesar Azpilicueta, Stefan Savic, Mario Hermoso; Nahuel Molina, Koke, Marcos Llorente, Rodrigo de Paul, Javi Galán; Antoine Griezmann, Alvaro Morata. Pelatih: Diego Simeone.

Kondisi pemain Atletico Madrid: Memphis Depay (cedera), José María Giménez (cedera), Thomas Lemar (cedera), Samuel Lino (cedera), Reinildo Mandava (cedera), Vitolo (cedera).

Head To Head Celtic FC Vs Atletico Madrid

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 2
Celtic FC Menang: 0
Atletico Madrid Menang: 2
Imbang: 0

5 Pertemuan Terakhir

01.12.2011 Celtic FC 0-1 Atletico Madrid (UEFA Europa League)
16.09.2011 Atletico Madrid 2-0 Celtic FC (UEFA Europa League)

5 Pertandingan Terakhir Celtic FC

22.10.2023 Hearts FC 1-4 Celtic FC (Premiership)
07.10.2023 Celtic FC 3-1 Kilmarnock (Premiership)
05.10.2023 Celtic FC 1-2 Lazio (UEFA Champions League)
30.09.2023 Motherwell 1-2 Celtic FC (Premiership)
23.09.2023 Livingston 0-3 Celtic FC (Premiership)

5 Pertandingan Terakhir Atletico Madrid

22.10.2023 Celta Vigo 0-3 Atletico Madrid (La Liga)
08.10.2023 Atletico Madrid 2-1 Real Sociedad (La Liga)
04.10.2023 Atletico Madrid 3-2 Feyenoord (UEFA Champions League)
02.10.2023 Atletico Madrid 3-2 Cadiz (La Liga)
29.09.2023 Osasuna 0-2 Atletico Madrid (La Liga)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai