Ligapetani.com – Prediksi Union Saint-Gilloise Vs Ajax yang akan berlangsung di Stade Roi Baudouin dalam laga leg pertama playoff babak 16 besar Liga Europa 2024/25, Jumat (14/02/2025) pukul 00.45 WIB.
Di fase grup Saint-Gilloise berhasil finish di posisi 21 klasemen dengan koleksi 11 poin. Sedangkan, Ajax finish di posisi 12 dengan koleksi 13 poin.
Saint-Gilloise menatap laga ini dengan cukup percaya diri setelah meraih kemenangan beruntun dalam 2 laga terakhirnya di Liga Belgia. Saint-Gilloise menang atas Sint-Truiden dengan skor 2-1 dan menang atas Kortrijk dengan skor 2-1.
Di sisi lain, Ajax juga sedang dalam performa yang bagus belakangan ini. Ajax selalu menang dalam 3 laga terakhirnya di semua ajang (M3 S0 K0). Teranyar, Ajax menang atas Fortuna Sittard dengan skor 2-0 di ajang Eredivisie pekan lalu.
Saint-Gilloise dan Ajax sendiri belum pernah bertemu sebelumnya dalam ajang apapun. Laga ini akan menjadi pertemuan perdana bagi kedua tim.
Prediksi Skor Union Saint-Gilloise Vs Ajax di Liga Europa |
Dari segi kualitas, Ajax masih sedikit lebih diunggulkan atas Saint-Gilloise.
Akan tetapi, Ajax harus waspada karena tidak mudah untuk mengalahkan Saint-Gilloise yang bermain di hadapan pendukungnya sendiri.
Prediksi skor: Union Saint-Gilloise 2-2 Ajax.
Lihat Juga: Prediksi FC Porto Vs AS Roma 14 Februari 2025 – Playoff Liga Europa
Perkiraan Susunan Pemain Union Saint-Gilloise Vs Ajax |
Union Saint-Gilloise (3-5-2): Anthony Moris; Koki Machida, Kevin Mac Allister, Christian Burgess; Anan Khalaili, Noah Sadiki, Charles Vanhoutte, Anouar Ait El Hadj, Henok Teklab; Franjo Ivanovic, Promise David. Pelatih: Sébastien Pocognoli.
Kondisi pemain Union Saint-Gilloise: Ross Sykes (akumulasi kartu kuning), Sofiane Boufal (cedera), Alessio Castro-Montes (cedera), Kamiel Van De Perre (cedera).
Ajax (4-3-3): Jay Gorter; Anton Gaaei, Josip Sutalo, Daniele Rugani, Jorrel Hato; Davy Klaassen, Jordan Henderson, Kenneth Taylor; Steven Berghuis, Brian Brobbey, Bertrand Traoré. Pelatih: Francesco Farioli.
Kondisi pemain Ajax: Matheus (tidak disertakan), Mika Godts (cedera), Youri Regeer (cedera), Amourricho van Axel Dongen (cedera), Wout Weghorst (cedera), Owen Wijndal (cedera).
Head To Head Union Saint-Gilloise Vs Ajax |
Rekor Pertemuan
Pertemuan: 0
Union Saint-Gilloise Menang: 0
Ajax Menang: 0
Imbang: 0
5 Pertandingan Terakhir Union Saint-Gilloise
09.02.2025 Kortrijk 1-2 Union Saint-Gilloise (First Division A)
02.02.2025 Union Saint-Gilloise 2-1 Sint-Truiden (First Division A)
31.01.2025 Rangers FC 2-1 Union Saint-Gilloise (UEFA Europa League)
26.01.2025 Beerschot 0-4 Union Saint-Gilloise (First Division A)
24.01.2025 Union Saint-Gilloise 2-1 Sporting Braga (UEFA Europa League)
5 Pertandingan Terakhir Ajax
09.02.2025 Fortuna Sittard 0-2 Ajax (Eredivisie)
02.02.2025 Ajax 2-1 Feyenoord (Eredivisie)
31.01.2025 Ajax 2-1 Galatasaray (UEFA Europa League)
24.01.2025 Rigas FS 1-0 Ajax (UEFA Europa League)
19.01.2025 SC Heerenveen 0-2 Ajax (Eredivisie)