Prediksi Polandia Vs Kroasia 16 Oktober 2024 di UEFA Nations League

Ligapetani.com – Prediksi Polandia Vs Kroasia dalam laga ke-4 Grup 1 UEFA Nations League A 2024/25 yang berlangsung di Stadion Narodowy, Rabu (16/10/2024) pukul 01.45 WIB.

Polandia di laga sebelumnya harus menanggung malu di depan publik sendiri usai dikalahkan oleh Portugal dengan skor telak 1-3. Akibat kekalahan tersebut, Polandia kini menempati posisi tiga klasemen sementara dengan torehan 3 poin.

Sementara itu, Kroasia di laga sebelumnya sukses memetik kemenangan atas Skotlandia dengan skor 2-1. Kemenangan tersebut membuat Kroasia kini menempati posisi dua dengan torehan 6 poin.

Pada pertemuan pertama, Polandia harus mengakui kekalahan dari Kroasia dengan skor 0-1 di Opus Arena. Satu-satunya gol pada laga tersebut di cetak oleh Luka Modric di menit ke-52.

Prediksi Skor Polandia Vs Kroasia

Jika melihat performa kedua tim sejauh ini, Kroasia tentu lebih diunggulkan atas Polandia.

Namun, Polandia memiliki sedikit keuntungan karena laga ini berlangsung di markas mereka sendiri.

Prediksi skor: Polandia 1-2 Kroasia.

Lihat Juga: Prediksi Skotlandia Vs Portugal

Perkiraan Susunan Pemain Polandia Vs Kroasia

Polandia (3-5-2): Lukasz Skorupski; Jakub Kiwior, Jan Bednarek, Sebastian Walukiewicz; Przemyslaw Frankowski, Jakub Moder, Jakub Piotrowski, Piotr Zieliński, Nicola Zalewski; Karol Swiderski, Robert Lewandowski. Pelatih: Michal Probierz.

Kondisi pemain Polandia: –

Kroasia (4-3-3): Dominik Livakovic; Borna Sosa, Duje Caleta-Car, Josip Sutalo, Josko Gvardiol; Luka Modric, Kristijan Jakic, Luka Sucic; Mario Pasalic, Igor Matanovic, Andrej Kramaric. Pelatih: Zlatko Dalic.

Kondisi pemain Kroasia: –

Head To Head Polandia Vs Kroasia

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 6
Polandia Menang: 1
Kroasia Menang: 4
Imbang: 1

5 Pertemuan Terakhir

09.09.2024 Kroasia 1-0 Polandia (UEFA Nations League)
17.06.2008 Polandia 0-1 Kroasia (EURO)
03.06.2006 Kroasia 0-1 Polandia (Uji Coba)
13.02.2003 Kroasia 0-0 Polandia (Uji Coba)
22.04.1998 Kroasia 4-1 Polandia (Uji Coba)

5 Pertandingan Terakhir Polandia

13.10.2024 Polandia 1-3 Portugal (UEFA Nations League)
09.09.2024 Kroasia 1-0 Polandia (UEFA Nations League)
06.09.2024 Skotlandia 2-3 Polandia (UEFA Nations League)
25.06.2024 Prancis 1-1 Polandia (EURO)
21.06.2024 Polandia 1-3 Austria (EURO)

5 Pertandingan Terakhir Kroasia

12.10.2024 Kroasia 2-1 Skotlandia (UEFA Nations League)
09.09.2024 Kroasia 1-0 Polandia (UEFA Nations League)
06.09.2024 Portugal 2-1 Kroasia (UEFA Nations League)
25.06.2024 Kroasia 1-1 Italia (EURO)
19.06.2024 Kroasia 2-2 Albania (EURO)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai