Prediksi Piala Asia 2023: Malaysia Vs Jordan 16 Januari 2024

Ligapetani.comPrediksi Malaysia Vs Jordan. Jordan akan berhadapan dengan Malaysia dalam laga pembuka Grup E Piala Asia 2023 yang berlangsung di Al Janoub Stadium, Selasa (16/01/2024) pukul 00.30 WIB.

Di Grup E ini, Jordan dan Malaysia tergabung bersama Korea Selatan serta Bahrain.

Jordan menatap laga ini dengan keadaan yang kurang baik. Di laga terakhirnya, Jordan kalah telak 1-6 dari Jepang dalam laga uji coba pada Selasa lalu (09/01). Hasil itu membuat Jordan hanya memetik 1 kemenangan saja dalam 9 laga beruntun (M1 S1 K7).

Sementara itu, Malaysia justru cukup percaya diri menatap laga ini. Sebelumnya, Malaysia sudah mempersiapkan diri dengan menjalani laga uji coba melawan Syria. Di laga tersebut, Malaysia mampu menahan imbang Syria dengan skor 2-2. Hasil tersebut membuat Malaysia tanpa tersentuh kekalahan dalam 3 laga beruntun (M2 S1 K0).

Jordan dan Malaysia terakhir kali bertemu dalam laga uji coba tahun 2021 lalu di King Abdullah International Stadium. Pada laga tersebut, Jordan mampu mengalahkan Malaysia dengan skor telak 4-0.

Prediksi Skor Malaysia Vs Jordan

Dari segi kualitas, Jordan tentu saja akan lebih diunggulkan atas Malaysia.

Akan tetapi, Jordan harus waspada mengingat Malaysia sedang dalam performa yang baik belakangan ini.

Prediksi skor: Malaysia 0-1 Jordan.

Lihat Juga: Prediksi Lebanon Vs China

Perkiraan Susunan Pemain Malaysia Vs Jordan

Malaysia (4-3-3): Syihan Hazmi; Matthew Davies, Dion Cools, Dominic Tan, La’Vere Corbin-Ong; Stuart Wilkin, Afiq Fazail, Brendan Gan; Safawi Rasid, Darren Lok, Faisal Halim. Pelatih: Pan-gon Kim.

Kondisi pemain Malaysia:

Jordan (4-2-3-1): Yazeed Abulaila; Ehsan Haddad, Yazan Al-Arab, Abdallah Nasib, Mohammad Abu Hasheesh; Rajaei Ayed, Nizar Al-Rashdan; Mousa Al-Tamari, Sisa, Mahmoud Al-Mardi; Yazan Al-Naimat. Pelatih: Houcine Ammouta.

Kondisi pemain Jordan: –

Head To Head Malaysia Vs Jordan

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 3
Malaysia Menang: 0
Jordan Menang: 2
Imbang: 1

5 Pertemuan Terakhir

06.10.2021 Jordan 4-0 Malaysia (Uji Coba)
30.08.2019 Malaysia 0-1 Jordan (Uji Coba)
05.09.2009 Jordan 0-0 Malaysia (Uji Coba)

5 Pertandingan Terakhir Malaysia

09.01.2024 Syria 2-2 Malaysia (Uji Coba)
21.11.2023 Taiwan 0-1 Malaysia (Kualifikasi Piala Dunia)
16.11.2023 Malaysia 4-3 Republik Kyrgyzstan (Kualifikasi Piala Dunia)
17.10.2023 Malaysia 0-2 Tajikistan (Uji Coba)
13.10.2023 Malaysia 4-2 India (Uji Coba)

5 Pertandingan Terakhir Jordan

09.01.2024 Jepang 6-1 Jordan (Uji Coba)
05.01.2024 Qatar 1-2 Jordan (Uji Coba)
28.12.2023 Lebanon 2-1 Jordan (Uji Coba)
21.11.2023 Jordan 0-2 Arab Saudi (Kualifikasi Piala Dunia)
16.11.2023 Tajikistan 1-1 Jordan (Kualifikasi Piala Dunia)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai