Prediksi Liverpool Vs Arsenal 09 April 2023: The Gunners Lebih Diunggulkan

Ligapetani.comPrediksi Liverpool Vs Arsenal. Liverpool akan menjamu lawan kuat yakni Arsenal di Anfield dalam laga pekan ke-30 Liga Premier Inggris 2022/23, Minggu (09/04/2023) pukul 22.30 WIB.

Liverpool masih belum bisa keluar dari periode buruknya belakangan ini. Dalam 3 laga terakhir di Liga Premier, The Reds tidak sekalipun mampu meraih kemenangan (M0 S1 K2).

Terbaru, Liverpool hanya bisa memetik hasil imbang tanpa gol saat menghadapi Chelsea di Stamford Bridge pada tengah pekan lalu. Tambahan 1 poin tersebut membuat pasukan Jurgen Klopp kini terkapar di posisi delapan klasemen sementara dengan torehan 43 poin, tertinggal 13 poin dari Manchester United yang ada di zona Liga Champions.

Sementara itu, Arsenal datang ke markas Liverpool membawa performa yang sangat apik. Arsenal selalu berhasil memenangkan 7 laga terakhirnya di Liga Premier (M7 S0 K0).

Di laga terakhirnya Arsenal berhasil memetik kemenangan telak 4-1 atas Leeds United pada akhir pekan lalu (01/04). Berkat kemenangan itu Arsenal kini nyaman di puncak klasemen sementara dengan koleksi 72 poin. Pasukan Mikel Arteta unggul 5 poin dari pesaing terdekatnya, Manchester City.

Pada pertemuan pertama dalam laga pekan ke-10 Liga Premier Inggris musim ini, Liverpool harus mengakui kekalahan tipis 2-3 dari Arsenal di Emirates Stadium. Tiga gol kemenangan Arsenal di cetak oleh Gabriel Martinelli di menit ke-1 serta Bukayo Saka di menit ke-45+5 dan menit ke-76. Sedangkan, dua gol balasan Liverpool di cetak oleh Darwin Nunez di menit ke-34 dan Roberto Firmino di menit ke-53.

Prediksi Skor Liverpool Vs Arsenal

Jika melihat catatan pertemuan kedua tim, Liverpool akan sedikit lebih diunggulkan atas Arsenal. Terlebih, laga ini juga berlangsung di markas Liverpool.

Akan tetapi, Liverpool tentu saja tidak boleh meremehkan Arsenal yang mampu tampil konsisten pada musim ini.

Prediksi skor: Liverpool 1-2 Arsenal.

Perkiraan Susunan Pemain Liverpool Vs Arsenal

Liverpool (4-3-3): Alisson; Trent Alexander-Arnold, Virgil van Dijk, Ibrahima Konaté, Andrew Robertson; Thiago, Fabinho, Jordan Henderson; Mohamed Salah, Darwin Núñez, Cody Gakpo. Pelatih: Jürgen Klopp.

Kondisi pemain Liverpool: Stefan Bajcetic (cedera), Naby Keïta (cedera), Calvin Ramsay (cedera), Luis Diaz (meragukan).

Arsenal (4-3-3): Aaron Ramsdale; Ben White, Gabriel Magalhães, Jakub Kiwior, Oleksandr Zinchenko; Martin Ødegaard, Jorginho, Granit Xhaka; Bukayo Saka, Gabriel Jesus, Gabriel Martinelli. Pelatih: Mikel Arteta.

Kondisi pemain Arsenal: Mohamed Elneny (cedera), Eddie Nketiah (cedera), Takehiro Tomiyasu (cedera), William Saliba (meragukan).

Head To Head Liverpool Vs Arsenal

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 204
Liverpool Menang: 78
Arsenal Menang: 72
Imbang: 54

5 Pertemuan Terakhir

09.10.2022 Arsenal 3-2 Liverpool (Premier League)
17.03.2022 Arsenal 0-2 Liverpool (Premier League)
21.01.2022 Arsenal 0-2 Liverpool (League Cup)
14.01.2022 Liverpool 0-0 Arsenal (League Cup)
21.11.2021 Liverpool 4-0 Arsenal (Premier League)

5 Pertandingan Terakhir Liverpool

05.04.2023 Chelsea 0-0 Liverpool (Premier League)
01.04.2023 Manchester City 4-1 Liverpool (Premier League)
16.03.2023 Real Madrid 1-0 Liverpool (UEFA Champions League)
11.03.2023 AFC Bournemouth 1-0 Liverpool (Premier League)
05.03.2023 Liverpool 7-0 Manchester United (Premier League)

5 Pertandingan Terakhir Arsenal

01.04.2023 Arsenal 4-1 Leeds United (Premier League)
19.03.2023 Arsenal 4-1 Crystal Palace (Premier League)
17.03.2023 Arsenal 1-1 Sporting Lisbon (UEFA Europa League)
12.03.2023 Fulham 0-3 Arsenal (Premier League)
10.03.2023 Sporting Lisbon 2-2 Arsenal (UEFA Europa League)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai