Prediksi Fulham Vs Crystal Palace 27 April 2024

Ligapetani.comPrediksi Fulham Vs Crystal Palace. Fulham akan menghadapi Palace dalam laga pekan ke-35 Liga Premier Inggris 2023/24 yang berlangsung di Craven Cottage, Sabtu (27/04/2024) pukul 21.00 WIB.

Fulham saat ini menempati posisi tiga belas klasemen sementara dengan torehan 42 poin. Sedangkan, Palace menempati posisi empat belas dengan torehan 39 poin.

Fulham di laga terakhirnya menelan kekalahan dari Liverpool dengan skor 1-3 di liga pada pekan lalu. Kekalahan tersebut membuat Fulham hanya memetik 1 kemenangan saja dalam 5 laga beruntun di liga (M1 S1 K3).

Sementara itu, Palace di laga terakhirnya berhasil memetik kemenangan atas Newcastle United dengan skor 2-0 di liga pada Kamis lalu. Itu menjadi kemenangan ke-3 secara beruntun bagi Palace di liga (M3 S0 K0).

Pada pertemuan pertama dalam laga pekan ke-6 Liga Premier Inggris musim ini, Fulham dan Palace hanya mampu bermain imbang 0-0 di Selhurst Park. Hasil tersebut membuat Fulham tidak pernah kalah dari Palace dalam 4 pertemuan terakhir (M1 S3 K0).

Prediksi Skor Fulham Vs Crystal Palace

Bermain di hadapan pendukung sendiri tentu saja membuat Fulham lebih diunggulkan atas Palace.

Namun, Fulham harus waspada mengingat Palace sedang dalam performa bagus belakangan ini.

Prediksi skor: Fulham 1-1 Crystal Palace.

Lihat Juga: Prediksi Manchester United Vs Burnley

Perkiraan Susunan Pemain Fulham Vs Crystal Palace

Fulham (4-2-3-1): Bernd Leno; Timothy Castagne, Calvin Bassey, Issa Diop, Antonee Robinson; Tom Cairney, João Palhinha; Alex Iwobi, Andreas Pereira, Harry Wilson; Raúl Jiménez. Pelatih: Marco Silva.

Kondisi pemain Fulham: Willian (meragukan).

Crystal Palace (3-4-2-1): Dean Henderson; James Tomkins, Joachim Andersen, Nathaniel Clyne; Daniel Muñoz, Jairo Riedewald, Will Hughes, Tyrick Mitchell; Eberechi Eze, Jordan Ayew; Jean-Philippe Mateta. Pelatih: Oliver Glasner.

Kondisi pemain Crystal Palace: Cheick Doucouré (cedera), Marc Guéhi (cedera), Rob Holding (cedera), Sam Johnstone (cedera), Jefferson Lerma (cedera), Matheus Franca (cedera).

Head To Head Fulham Vs Crystal Palace

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 17
Fulham Menang: 7
Crystal Palace Menang: 4
Imbang: 6

5 Pertemuan Terakhir

23.09.2023 Crystal Palace 0-0 Fulham (Premier League)
20.05.2023 Fulham 2-2 Crystal Palace (Premier League)
26.12.2022 Crystal Palace 0-3 Fulham (Premier League)
28.02.2021 Crystal Palace 0-0 Fulham (Premier League)
24.10.2020 Fulham 1-2 Crystal Palace (Premier League)

5 Pertandingan Terakhir Fulham

21.04.2024 Fulham 1-3 Liverpool (Premier League)
14.04.2024 West Ham United 0-2 Fulham (Premier League)
06.04.2024 Fulham 0-1 Newcastle United (Premier League)
03.04.2024 Nottingham Forest 3-1 Fulham (Premier League)
30.03.2024 Sheffield United 3-3 Fulham (Premier League)

5 Pertandingan Terakhir Crystal Palace

25.04.2024 Crystal Palace 2-0 Newcastle United (Premier League)
21.04.2024 Crystal Palace 5-2 West Ham United (Premier League)
14.04.2024 Liverpool 0-1 Crystal Palace (Premier League)
06.04.2024 Crystal Palace 2-4 Manchester City (Premier League)
03.04.2024 AFC Bournemouth 1-0 Crystal Palace (Premier League)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai