Ligapetani.com – Prediksi Deportivo Alaves Vs Real Valladolid yang akan berlangsung di Estadio de Mendizorroza dalam laga pekan ke-10 La Liga 2024/25, Sabtu (19/10/2024) pukul 02.00 WIB.
Alaves saat ini menempati posisi tiga belas klasemen sementara dengan torehan 10 poin. Sedangkan, Valladolid ada di posisi sembilan belas dengan torehan 5 poin.
Sebelum jeda internasional, Alaves dan Valladolid sama-sama menelan kekalahan pada laga terakhirnya di liga. Alaves kalah dari Barcelona dengan skor 0-3, sedangkan Valladolid kalah dari Rayo Vallecano dengan skor 1-2.
Bagi Alaves, itu merupakan kekalahan beruntun mereka dalam 3 laga terakhir di liga (M0 S0 K3). Sementara bagi Valladolid, kekalahan tersebut membuat mereka baru meraih 1 kemenangan saja di liga musim ini (M1 S2 K6).
Alaves dan Valladolid terakhir kali bertemu dalam ajang Copa del Rey musim 2022/23 lalu di Estadio de Mendizorroza. Pada laga tersebut, Alaves mampu mengalahkan Valladolid dengan skor tipis 1-0.
Prediksi Skor Deportivo Alaves Vs Real Valladolid |
Jika melihat beberapa pertemuan terakhir kedua tim, Alaves lebih diunggulkan atas Valladolid.
Namun, Alaves harus bisa memperbaiki performanya jika ingin memenangkan laga ini.
Prediksi skor: Deportivo Alaves 2-1 Real Valladolid.
Lihat Juga: Prediksi Tottenham Hotspur Vs West Ham United
Perkiraan Susunan Pemain Deportivo Alaves Vs Real Valladolid |
Deportivo Alaves (4-2-3-1): Antonio Sivera; Nahuel Tenaglia, Abdel Abqar, Santiago Mouriño, Manu Sánchez; Antonio Blanco, Carlos Protesoni; Luka Romero, Stoichkov, Tomás Conechny; Toni Martínez. Pelatih: Luis García.
Kondisi pemain Deportivo Alaves: Aleksandar Sedlar (meragukan).
Real Valladolid (4-3-3): Karl Hein; Luis Pérez, David Torres, Eray Cömert, Raúl Chasco; Selim Amallah, Stanko Juric, Kike Pérez; Amath Ndiaye, Mamadou Sylla, Raúl Moro. Pelatih: Paulo Pezzolano.
Kondisi pemain Real Valladolid: Lucas Rosa (akumulasi kartu kuning), Cesar de la Hoz (meragukan), Cenk Ozkacar (meragukan), Javier Sanchez (meragukan).
Head To Head Deportivo Alaves Vs Real Valladolid |
Rekor Pertemuan
Pertemuan: 26
Deportivo Alaves Menang: 13
Real Valladolid Menang: 10
Imbang: 3
5 Pertemuan Terakhir
05.01.2023 Deportivo Alaves 1-0 Real Valladolid (Copa del Rey)
06.02.2021 Deportivo Alaves 1-0 Real Valladolid (La Liga)
25.10.2020 Real Valladolid 0-2 Deportivo Alaves (La Liga)
05.07.2020 Real Valladolid 1-0 Deportivo Alaves (La Liga)
09.11.2019 Deportivo Alaves 3-0 Real Valladolid (La Liga)
5 Pertandingan Terakhir Deportivo Alaves
06.10.2024 Deportivo Alaves 0-3 Barcelona (La Liga)
28.09.2024 Getafe 2-0 Deportivo Alaves (La Liga)
25.09.2024 Real Madrid 3-2 Deportivo Alaves (La Liga)
21.09.2024 Deportivo Alaves 2-1 Sevilla (La Liga)
14.09.2024 Espanyol 3-2 Deportivo Alaves (La Liga)
5 Pertandingan Terakhir Real Valladolid
11.10.2024 Leganes 3-1 Real Valladolid (Uji Coba)
05.10.2024 Real Valladolid 1-2 Rayo Vallecano (La Liga)
28.09.2024 Real Valladolid 1-2 Mallorca (La Liga)
25.09.2024 Sevilla 2-1 Real Valladolid (La Liga)
21.09.2024 Real Valladolid 0-0 Real Sociedad (La Liga)