Prediksi Atletico Madrid Vs Leganes 20 Oktober 2024

Ligapetani.com – Prediksi Atletico Madrid Vs Leganes yang akan berlangsung di Riyadh Air Metropolitano dalam laga pekan ke-10 La Liga 2024/25, Minggu (20/10/2024) pukul 21.15 WIB.

Atm saat ini menempati posisi tiga klasemen sementara dengan torehan 17 poin. Sedangkan, Leganes ada di posisi tujuh belas dengan torehan 8 poin.

Atm sedang dalam kondisi yang tidak begitu baik belakangan ini. Di laga terakhir, Atm hanya bisa meraih hasil imbang 1-1 melawan Real Sociedad di liga. Hasil tersebut membuat Atm hanya memetik 1 kemenangan saja dalam 5 laga terakhirnya di semua kompetisi (M1 S3 K1).

Sementara itu, Leganes juga sedang dalam performa yang sangat buruk belakangan ini. Pada laga terakhirnya di liga, Leganes hanya bisa bermain imbang 0-0 melawan Valencia. Hasil tersebut membuat Leganes baru meraih 1 kemenangan saja di liga musim ini (M1 S5 K3).

Pada pertemuan terakhir di liga musim lalu, Atm dan Leganes hanya mampu bermain imbang 0-0 di Estádio Cívitas Metropolitano. Dengan hasil tersebut, Atm tercatat baru kalah 1 kali saja dari Leganes sejauh ini (M8 S4 K1).

Prediksi Skor Atletico Madrid Vs Leganes

Di atas kertas, Atm jelas jauh lebih diunggulkan atas Leganes.

Akan tetapi, Atm harus bisa memperbaiki performanya jika ingn menang di laga ini.

Prediksi skor: Atletico Madrid 2-0 Leganes.

Lihat Juga: Prediksi Barcelona Vs Sevilla

Perkiraan Susunan Pemain Atletico Madrid Vs Leganes

Atletico Madrid (3-4-2-1): Jan Oblak; Axel Witsel, José María Giménez, Clément Lenglet; Nahuel Molina, Rodrigo de Paul, Koke, Samuel Lino; Antoine Griezmann, Julián Alvarez; Alexander Sørloth. Pelatih: Diego Simeone.

Kondisi pemain Atletico Madrid: César Azpilicueta (cedera), Robin Le Normand (cedera), Marcos Llorente (cedera).

Leganes (4-1-4-1): Marko Dmitrovic; Valentin Rosier, Sergio González, Jorge Sáenz, Javi Hernández; Yvan Neyou; Dani Raba, Darko Brasanac, Óscar Rodríguez, Juan Cruz; Sébastien Haller. Pelatih: Borja Jiménez.

Kondisi pemain Leganes: Naim Garcia (cedera).

Head To Head Atletico Madrid Vs Leganes

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 13
Atletico Madrid Menang: 8
Leganes Menang: 1
Imbang: 4

5 Pertemuan Terakhir

26.01.2020 Atletico Madrid 0-0 Leganes (La Liga)
26.08.2019 Leganes 0-1 Atletico Madrid (La Liga)
09.03.2019 Atletico Madrid 1-0 Leganes (La Liga)
03.11.2018 Leganes 1-1 Atletico Madrid (La Liga)
01.03.2018 Atletico Madrid 4-0 Leganes (La Liga)

5 Pertandingan Terakhir Atletico Madrid

07.10.2024 Real Sociedad 1-1 Atletico Madrid (La Liga)
03.10.2024 Benfica 4-0 Atletico Madrid (UEFA Champions League)
30.09.2024 Atletico Madrid 1-1 Real Madrid (La Liga)
27.09.2024 Celta Vigo 0-1 Atletico Madrid (La Liga)
23.09.2024 Rayo Vallecano 1-1 Atletico Madrid (La Liga)

5 Pertandingan Terakhir Leganes

11.10.2024 Leganes 3-1 Real Valladolid (Uji Coba)
05.10.2024 Leganes 0-0 Valencia (La Liga)
28.09.2024 Rayo Vallecano 1-1 Leganes (La Liga)
22.09.2024 Getafe 1-1 Leganes (La Liga)
20.09.2024 Leganes 0-2 Athletic Bilbao (La Liga)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai