Prediksi Athletic Bilbao Vs Real Madrid 23 Januari 2023: Los Blancos Pantang Terpeleset

Ligapetani.comPrediksi Athletic Bilbao Vs Real Madrid. Real Madrid akan melakoni laga tandang ke markas Bilbao di San Mamés Barria dalam laga pekan ke-18 La Liga 2022/23, Senin (23/01/2023) pukul 03.00 WIB.

Madrid saat ini berada di posisi dua klasemen sementara dengan koleksi 38 poin. Los Blancos tertinggal 3 poin dari sang rival abadi Barcelona dalam perburuan gelar juara musim ini.

Madrid sedang percaya diri menjelang laga ini. Usai kekalahan di final Piala Super Spanyol melawan Barca, Madrid mampu bangkit dan meraih comeback 3-2 dari Villarreal di ajang Copa del Rey Jumat lalu.

Sementara itu, sang tuan rumah Bilbao saat ini berada di posisi delapan klasemen sementara dengan koleksi 26 poin. Bilbao hanya tertinggal 2 poin saja dari Atletico Madrid yang ada di zona Liga Champions.

Bilbao juga cukup percaya diri menatap laga ini. Sama seperti Madrid, Bilbao juga meraih kemenangan di ajang Copa del Rey Kamis lalu saat melawan Espanyol dengan skor 1-0.

Madrid dan Bilbao terakhir bertemu dalam babak perempat final Copa del Rey musim lalu yang berlangsung di San Mamés Barria. Pada laga itu, Madrid harus mengakui kekalahan dari Bilbao dengan skor tipis 0-1.

Prediksi Skor Athletic Bilbao Vs Real Madrid

Secara kualitas, Madrid tentu saja akan lebih diunggulkan atas Bilbao pada laga ini.

Namun, Madrid tetap wajib waspada mengingat Bilbao di kenal sebagai tim yang kuat saat bermain di kandang sendiri.

Prediksi skor: Athletic Bilbao 0-1 Real Madrid.

Perkiraan Susunan Pemain Athletic Bilbao Vs Real Madrid

Athletic Bilbao (4-2-3-1): Unai Simón; Óscar de Marcos, Aitor Paredes, Dani Vivian, Yuri Berchiche; Mikel Vesga, Unai Vencedor; Nico Williams, Oihan Sancet, Álex Berenguer; Iñaki Williams. Pelatih: Ernesto Valverde.

Kondisi pemain Athletic Bilbao: Yeray Álvarez (kartu merah), Iñigo Martínez (cedera).

Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois; Álvaro Odriozola, Antonio Rüdiger, Éder Militão, Ferland Mendy; Toni Kroos, Eduardo Camavinga, Luka Modric; Federico Valverde, Karim Benzema, Vinicius Junior. Pelatih: Carlo Ancelotti.

Kondisi pemain Real Madrid: David Alaba (cedera), Lucas Vázquez (cedera), Aurélien Tchouameni (cedera), Daniel Carvajal (meragukan).

Head To Head Athletic Bilbao Vs Real Madrid

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 63
Athletic Bilbao Menang: 13
Real Madrid Menang: 40
Imbang: 10

5 Pertemuan Terakhir

04.02.2022 Athletic Bilbao 1-0 Real Madrid (Copa del Rey)
17.01.2022 Athletic Bilbao 0-2 Real Madrid (Super Cup)
23.12.2021 Athletic Bilbao 1-2 Real Madrid (La Liga)
02.12.2021 Real Madrid 1-0 Athletic Bilbao (La Liga)
16.05.2021 Athletic Bilbao 0-1 Real Madrid (La Liga)

5 Pertandingan Terakhir Athletic Bilbao

20.01.2023 Athletic Bilbao 1-0 Espanyol (Copa del Rey)
15.01.2023 Real Sociedad 3-1 Athletic Bilbao (La Liga)
10.01.2023 Athletic Bilbao 0-0 Osasuna (La Liga)
06.01.2023 Eldense 1-6 Athletic Bilbao (Copa del Rey)
30.12.2022 Real Betis 0-0 Athletic Bilbao (La Liga)

5 Pertandingan Terakhir Real Madrid

20.01.2023 Villarreal 2-3 Real Madrid (Copa del Rey)
16.01.2023 Real Madrid 1-3 Barcelona (Super Cup)
12.01.2023 Real Madrid 1-1 Valencia (Super Cup)
07.01.2023 Villarreal 2-1 Real Madrid (La Liga)
04.01.2023 Cacereno 0-1 Real Madrid (Copa del Rey)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai