Prediksi Kualifikasi EURO 2024: Armenia Vs Turki 26 Maret 2023

Ligapetani.comPrediksi Armenia Vs Turki. Turki akan berkunjung ke markas Armenia di Vazgen Sargsyan anvan Hanrapetakan Marzadasht untuk melakoni laga pembuka Grup D Kualifikasi EURO 2024, Minggu (26/03/2023) pukul 00.00 WIB.

Di Grup D ini, Turki dan Armenia tergabung bersama dengan Kroasia, Latvia, serta Wales.

Turki menatap laga ini dengan keadaan yang sangat baik. Dalam 2 laga terakhirnya di uji coba Turki selalu berhasil meraih kemenangan, yakni melawan Skotlandia 2-1 dan Republik Ceko 2-1.

Sementara itu, Armenia justru sedang dalam performa yang buruk saat ini. Armenia di laga terakhir kalah 0-2 dari Albania di laga uji coba pada November 2022 lalu. Kekalahan itu membuat Armenia tanpa kemenangan dalam 7 laga beruntun (M0 S1 K6).

Turki dan Armenia sudah bertemu 2 kali sejauh ini, yakni dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2010 lalu. Di pertemuan pertama Turki menang 2-0 atas Armenia, lalu di pertemuan kedua Turki kembali menang dengan skor yang sama.

Prediksi Skor Armenia Vs Turki

Secara kualitas, Turki tentu saja akan lebih diunggulkan atas Armenia di laga ini.

Namun, Turki tetap harus waspada mengingat Armenia cukup kuat ketika bermain di kandang sendiri.

Prediksi skor: Armenia 1-2 Turki.

Perkiraan Susunan Pemain Armenia Vs Turki

Armenia (3-4-2-1): Stanislav Buchnev; Taron Voskanyan, Varazdat Haroyan, Georgiy Harutyunyan; Kamo Hovhannisyan, Ugochukwu Iwu, Eduard Spertsyan, Nair Tiknizyan; Lucas Zelarayán, Tigran Barseghyan; Sargis Adamyan. Pelatih: Roman Berezovskiy.

Kondisi pemain Armenia:

Turki (3-4-3): Altay Bayindir; Merih Demiral, Ozan Kabak, Caglar Söyüncü; Zeki Celik, Salih Özcan, Hakan Calhanoglu, Eren Elmali; Cengiz Ünder,  Enes Ünal, Kerem Aktürkoglu. Pelatih: Stefan Kuntz.

Kondisi pemain Turki: –

Head To Head Armenia Vs Turki

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 2
Armenia Menang: 0
Turki Menang: 2
Imbang: 0

5 Pertemuan Terakhir

15.10.2009 Turki 2-0 Armenia (Kualifikasi Piala Dunia)
06.09.2008 Armenia 0-2 Turki (Kualifikasi Piala Dunia)

5 Pertandingan Terakhir Armenia

19.11.2022 Albania 2-0 Armenia (Uji Coba)
17.11.2022 Kosovo 2-2 Armenia (Uji Coba)
28.09.2022 Republik Irlandia 3-2 Armenia (Liga Negara UEFA)
24.09.2022 Armenia 0-5 Ukraina (Liga Negara UEFA)
14.06.2022 Armenia 1-4 Skotlandia (Liga Negara UEFA)

5 Pertandingan Terakhir Turki

20.11.2022 Turki 2-1 Republik Ceko (Uji Coba)
17.11.2022 Turki 2-1 Skotlandia (Uji Coba)
26.09.2022 Kepulauan Faroe 2-1 Turki (Liga Negara UEFA)
23.09.2022 Turki 3-3 Luksemburg (Liga Negara UEFA)
15.06.2022 Turki 2-0 Lithuania (Liga Negara UEFA)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai