Ligapetani.com – Prediksi Albania Vs Ukraina yang akan berlangsung di Air Albania Stadium dalam laga ke-6 Grup 1 UEFA Nations League B 2024/25, Rabu (20/11/2024) pukul 02.45 WIB.
Albania di laga sebelumnya bermain imbang 0-0 menghadapi Republik Ceko. Tambahan 1 poin tersebut membuat Albania kini ada di posisi tiga klasemen sementara dengan torehan 7 poin. Albania wajib menang atas Ukraina jika ingin promosi ke League A sambil berharap di laga lainnya Georgia dan Ceko berakhir dengan skor imbang.
Sementara itu, Ukraina di laga sebelumnya bermain imbang 1-1 melawan Georgia. Hasil tersebut membuat Ukraina ada di posisi juru kunci dengan torehan 5 poin. Ukraina harus menang dari Albania jika ingin lolos ke babak promosi play off sambil berharap di laga lainnya Ceko menang atas Georgia.
Pada pertemuan pertama di epet ARENA, Albania berhasil mengalahkan Ukraina dengan skor 2-1. Ukraina sempat unggul lebih dulu lewat gol Yuhym Konoplia di menit ke-49. Namun, Albania berhasil membalikkan kedudukan lewat gol-gol Ardijan Ismajli di menit ke-54 dan Jasir Asani di menit ke-66.
Prediksi Skor Albania Vs Ukraina |
Dari segi kualitas, Ukraina sedikit lebih diunggulkan atas Albania.
Kendati demikian, Ukraina harus waspada mengingat Albania cukup kuat di kandang. Terlebih, di pertemuan pertama Ukraina juga kalah dari Albania.
Prediksi skor: Albania 0-1 Ukraina.
Lihat Juga: Prediksi Republik Ceko Vs Georgia
Perkiraan Susunan Pemain Albania Vs Ukraina |
Albania (4-2-3-1): Thomas Strakosha; Iván Balliu, Ardian Ismajli, Adrian Bajrami, Elseid Hysaj; Amir Abrashi, Kristjan Asllani; Jasir Asani, Qazim Laci, Nedim Bajrami; Indrit Tuci. Pelatih: Sylvinho.
Kondisi pemain Albania: –
Ukraina (4-3-3): Anatoliy Trubin; Yukhym Konoplya, Mykola Matvienko, Ilya Zabarnyi, Oleksandr Zinchenko; Georgiy Sudakov, Dmytro Kryskiv, Mykola Shaparenko; Oleksandr Zubkov, Artem Dovbyk, Mykhaylo Mudryk. Pelatih: Sergiy Rebrov.
Kondisi pemain Ukraina: –
Head To Head Albania Vs Ukraina |
Rekor Pertemuan
Pertemuan: 7
Albania Menang: 1
Ukraina Menang: 5
Imbang: 1
5 Pertemuan Terakhir
08.09.2024 Ukraina 1-2 Albania (UEFA Nations League)
03.06.2018 Albania 1-4 Ukraina (Uji Coba)
04.06.2016 Albania 1-3 Ukraina (Uji Coba)
08.10.2005 Ukraina 2-2 Albania (Kualifikasi Piala Dunia)
10.02.2005 Albania 0-2 Ukraina (Kualifikasi Piala Dunia)
5 Pertandingan Terakhir Albania
17.11.2024 Albania 0-0 Republik Ceko (UEFA Nations League)
14.10.2024 Georgia 0-1 Albania (UEFA Nations League)
12.10.2024 Republik Ceko 2-0 Albania (UEFA Nations League)
11.09.2024 Albania 0-1 Georgia (UEFA Nations League)
08.09.2024 Ukraina 1-2 Albania (UEFA Nations League)
5 Pertandingan Terakhir Ukraina
17.11.2024 Georgia 1-1 Ukraina (UEFA Nations League)
15.10.2024 Ukraina 1-1 Republik Ceko (UEFA Nations League)
12.10.2024 Ukraina 1-0 Georgia (UEFA Nations League)
11.09.2024 Republik Ceko 3-2 Ukraina (UEFA Nations League)
08.09.2024 Ukraina 1-2 Albania (UEFA Nations League)