Ligapetani.com – Prediksi Real Madrid Vs Celta Vigo yang akan berlangsung di Estadio Santiago Bernabéu dalam laga babak 16 besar Copa del Rey 2024/25, Jumat (17/01/2025) pukul 03.30 WIB.
Madrid melaju ke babak 16 besar ini setelah menyingkirkan Deportiva Minera dengan skor telak 5-0 di babak sebelumnya. Di sisi lain, Celta lolos setelah mengalahkan Racing Santander dengan skor 3-2.
Madrid baru saja menelan kekalahan telak dari sang rival Barcelona dengan skor 2-5 di final Piala Super Spanyol Senin lalu. Kekalahan tersebut menghentikan catatan bagus Madrid yang sebelumnya tanpa kekalahan dalam 8 laga beruntun di semua ajang (M7 S1 K0).
Sementara itu, Celta di laga terakhir juga menelan kekalahan dari Rayo Vallecano dengan skor 1-2 di liga akhir pekan lalu. Kekalahan tersebut menghentikan kemenangan beruntun Celta dalam 2 laga sebelumnya.
Madrid dan Celta sudah bertemu sekali di musim ini di liga yang berlangsung di Estadio Abanca-Balaídos. Pada laga tersebut, Madrid menang tipis 2-1 atas Celta lewat gol-gol Kylian Mbappe dan Vinicius Junior. Sedangkan, satu gol balasan Celta di cetak oleh Williot Swedberg.
Prediksi Skor Real Madrid Vs Celta Vigo di Copa del Rey |
Di atas kertas, Madrid jelas lebih diunggulkan atas Celta.
Akan tetapi, Madrid tetap tidak boleh meremehkan Celta yang memiliki kualitas untuk menyulitkan mereka di laga ini.
Prediksi skor: Real Madrid 3-0 Celta Vigo.
Lihat Juga: Prediksi Newcastle United Vs AFC Bournemouth 18 Januari 2025
Perkiraan Susunan Pemain Real Madrid Vs Celta Vigo |
Real Madrid (4-3-3): Andriy Lunin; Lucas Vázquez, David Alaba, Raúl Asencio, Fran García; Dani Ceballos, Aurélien Tchouaméni, Jude Bellingham; Arda Güler, Kylian Mbappé, Brahim Díaz. Pelatih: Carlo Ancelotti.
Kondisi pemain Real Madrid: Vinicius Junior (kartu merah), Daniel Carvajal (cedera), Éder Militão (cedera).
Celta Vigo (4-4-2): Iván Villar; Óscar Mingueza, Carl Starfelt, Carlos Domínguez, Marcos Alonso; Williot Swedberg, Damián Rodríguez, Fran Beltrán, Jonathan Bamba; Borja Iglesias, Anastasios Douvikas. Pelatih: Claudio Giráldez.
Kondisi pemain Celta Vigo: Jailson (cedera), Iago Aspas (cedera).
Head To Head Real Madrid Vs Celta Vigo |
Rekor Pertemuan
Pertemuan: 55
Real Madrid Menang: 37
Celta Vigo Menang: 12
Imbang: 6
5 Pertemuan Terakhir
20.10.2024 Celta Vigo 1-2 Real Madrid (La Liga)
11.03.2024 Real Madrid 4-0 Celta Vigo (La Liga)
26.08.2023 Celta Vigo 0-1 Real Madrid (La Liga)
23.04.2023 Real Madrid 2-0 Celta Vigo (La Liga)
21.08.2022 Celta Vigo 1-4 Real Madrid (La Liga)
5 Pertandingan Terakhir Real Madrid
13.01.2025 Real Madrid 2-5 Barcelona (Super Cup)
10.01.2025 Real Madrid 3-0 Mallorca (Super Cup)
07.01.2025 Deportiva Minera 0-5 Real Madrid (Copa del Rey)
04.01.2025 Valencia 1-2 Real Madrid (La Liga)
22.12.2024 Real Madrid 4-2 Sevilla (La Liga)
5 Pertandingan Terakhir Celta Vigo
11.01.2025 Rayo Vallecano 2-1 Celta Vigo (La Liga)
05.01.2025 Racing Santander 2-3 Celta Vigo (Copa del Rey)
21.12.2024 Celta Vigo 2-0 Real Sociedad (La Liga)
15.12.2024 Sevilla 1-0 Celta Vigo (La Liga)
07.12.2024 Celta Vigo 2-0 Mallorca (La Liga)