Prediksi Augsburg Vs Stuttgart 22 April 2023

Ligapetani.comPrediksi Augsburg Vs Stuttgart. Augsburg akan menjamu Stuttgart di WWK Arena untuk melakoni laga pekan ke-29 Bundesliga 2022/23, Sabtu (22/04/2023) pukul 01.30 WIB.

Augsburg saat ini menempati posisi empat belas klasemen sementara dengan torehan 29 poin. Sedangkan, Stuttgart ada di posisi enam belas klasemen sementara dengan torehan 24 poin.

Augsburg sedang dalam performa yang buruk saat ini. Di laga terakhir Augsburg menyerah dari RB Leipzig dengan skor 2-3 di Bundesliga akhir pekan lalu. Hasil tersebut membuat Augsburg tanpa kemenangan sekalipun dalam 5 laga beruntun di BUndesliga (M0 S2 K3).

Sementara itu, Stuttgart justru sedang dalam performa yang cukup baik belakangan ini. Stuttgart di laga terakhir berhasil menahan imbang Borussia Dortmund dengan skor 3-3 di Bundesliga akhir pekan lalu. Hasil itu membuat Stuttgart tanpa tersentuh kekalahan dalam 3 laga terakhir di semua ajang (M2 S1 K0).

Pada pertemuan pertama dalam laga pekan ke-12 Bundesliga musim ini, Augsburg harus mengakui kekalahan tipis 1-2 dari Stuttgart di Mercedes-Benz-Arena. Augsburg unggul lebih dulu saat laga baru berjalan 4 menit lewat gol Florian Niederlechner. Akan tetapi, Stuttgart berhasil membalikkan kedudukan lewat gol-gol Sehrou Guirassy di menit ke-15 dan Waldemar Anton di menit ke-90+1.

Prediksi Skor Augsburg Vs Stuttgart

Bermain di markas sendiri tentu saja membuat Augsburg sedikit lebih diunggulkan atas Stuttgart di laga ini.

Akan tetapi, Augsburg harus waspada karena mereka memiliki catatan yang kurang bagus dalam beberapa pertemuan terakhir melawan Stuttgart.

Prediksi skor: Augsburg 2-2 Stuttgart.

Perkiraan Susunan Pemain Augsburg Vs Stuttgart

Augsburg (4-4-2): Tomas Koubek; Robert Gumny, Maximilian Bauer, Felix Uduokhai, Iago; Daniel Caligiuri, Arne Maier, Elvis Rexhbecaj, Rubén Vargas; Dion Beljo, Irvin Cardona. Pelatih: Enrico Maaßen.

Kondisi pemain Augsburg:  Jeffrey Gouweleeuw (akumulasi kartu kuning), Rafal Gikiewicz (cedera), Andre Hahn (cedera), Fredrik Jensen (cedera), Reece Oxford (cedera), Tobias Strobl (cedera), Kelvin Yeboah (cedera), Mergim Berisha (meragukan).

Stuttgart (3-4-2-1): Fabian Bredlow; Dan-Axel Zagadou, Waldemar Anton, Hiroki Ito; Josha Vagnoman, Atakan Karazor, Wataru Endo, Borna Sosa; Enzo Millot, Silas, Serhou Guirassy. Pelatih: Sebastian Hoeneß.

Kondisi pemain Stuttgart: Konstantinos Mavropanos (kartu merah), Nikolas Nartey (meragukan).

Head To Head Augsburg Vs Stuttgart

Rekor Pertemuan

Pertemuan: 19
Augsburg Menang: 9
Stuttgart Menang: 9
Imbang: 1

5 Pertemuan Terakhir

29.10.2022 Stuttgart 2-1 Augsburg (Bundesliga)
19.03.2022 Stuttgart 3-2 Augsburg (Bundesliga)
31.10.2021 Augsburg 4-1 Stuttgart (Bundesliga)
08.05.2021 Stuttgart 2-1 Augsburg (Bundesliga)
10.01.2021 Augsburg 1-4 Stuttgart (Bundesliga)

5 Pertandingan Terakhir Augsburg

15.04.2023 RB Leipzig 3-2 Augsburg (Bundesliga)
08.04.2023 Augsburg 1-3 FC Koln (Bundesliga)
01.04.2023 Wolfsburg 2-2 Augsburg (Bundesliga)
23.03.2023 Augsburg 4-2 St.Gallen (Uji Coba)
18.03.2023 Augsburg 1-1 Schalke 04 (Bundesliga)

5 Pertandingan Terakhir Stuttgart

15.04.2023 Stuttgart 3-3 Borussia Dortmund (Bundesliga)
09.04.2023 Bochum 2-3 Stuttgart (Bundesliga)
05.04.2023 Nurnberg 0-1 Stuttgart (DFB Pokal)
01.04.2023 Union Berlin 3-0 Stuttgart (Bundesliga)
24.03.2023 Stuttgart 2-0 Heidenheim (Uji Coba)

adminpetani

Liga Petani merupakan situs prediksi bola jitu dan akurat yang menyediakan berbagai prediksi skor bola di dunia setiap harinya.

Mungkin Anda Menyukai